MENU TUTUP

Kesiapan Operasi Ketupat Lancang Kuning 2023, Polres Kampar Gelar Lat Pra Ops Ketupat Lancang Kuning

Sabtu, 15 April 2023 | 11:37:18 WIB
Kesiapan Operasi Ketupat Lancang Kuning 2023, Polres Kampar Gelar Lat Pra Ops Ketupat Lancang Kuning

KAMPAR,-(WCR)-Sabtu  Sekira Pukul 08.30 wib bertempat di Aula Sanika Satyawada Polres Kampar dilaksanakan Lat Pra Ops Ketupat Lancang Kuning 2023, dalam rangka Pengamanan Idul Fitri 1444 H Tahun 2023 di wilayah Kabupaten Kampar.(15/04/23).

Kegiatan Lat Pra Ops ini dipimpin Kapolres Kampar AKBP Didik Priyo Sambodo SIK didampingi oleh Waka Polres Kampar KOMPOL Andi Cakra Putra SIK, MH dan Kabag Ops KOMPOL Maitertika, SH. MH dan Para Kapolsek Jajaran  Polres Kampar Serta Peserta Lat Pra Ops terdiri personel Polres Kampar dari beberapa Satuan Fungsi, yang terlibat dalam pelaksanaan Ops Ketupat Lancang Kuning 2023 yang berjumlah 124 Personil.

Dalam Kesempatan ini Kag Ops Polres Kampar Menyampaikan Bahwa Operasi Ketupat Lancang Kuning 2023 akan berlangsung selama 14 hari mulai tanggal 18 April s/d 1 Mei 2023 dan Operasi Ketupat Lancang Kuning 2023 bertujuan dalam Rangka Pengamanan Idul Fitri 1444 H bernuansa kemausiaan dengan titik berat memberikan, pelindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat dalam merayakan Hari Raya Idul Fitri 1444 H tahun 2023

Kegiatan Lat Pra Ops ini sebagai bentuk kesiapan personel sebelum pelaksanaan operasi, agar para peserta mengikuti kegiatan ini dengan serius sehingga dalam pelaksanaan operasi nantinya dapat berjalan dengan lancar.

Dalam pelaksanaan Lat Pra Ops dijadwalkan berlangsung selama 1 hari dengan materi berupa teori dan praktek lapangan untuk pemateri atau narasumber berasal dari internal Polres Kampar, yaitu beberapa Perwira dari Bag dan Satuan Fungsi pendukung yang terlibat dalam operasi.(Jhoni)

Berita Terkait

Hampir 4 Bulan Kabur, DPO Kasus Narkoba ini Ditangkap Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Kampar

Simpan Sabu, Wanita Cantik di Baganbatu Ini Ditangkap Polisi

Pemkab Rohil Terima Uang Pengembalian Hasil Korupsi Rp. 9,2 Milyar Dari Kejari

Dinas LH Rohil Akan Tegakan Perda Nomor 6 Tahun 2017 Tentang Sampah Serta Menindak Tegas Pelanggaran

Gawat ! Pasangan Suami Istri Kompak Edarkan Sabu

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa