MENU TUTUP

Koramil 05|RM Hadiri Upacara HUT Kecamatan Bangko Pusako

Senin, 04 November 2019 | 11:19:19 WIB
Koramil 05|RM Hadiri Upacara HUT Kecamatan Bangko Pusako

Rohil, wawasanriau -- Komandan Koramil 05/Rimba Melintang Kapten Czi A Panjaitan bersama anggota menghadiri upacara hari jadi Kecamatan Bangko Pusako, Senin (4|11|2019).

Selain upacara hari jadi, dalam kegiatan tersebut juga dilaksanakan pengukuhan ketua lembaga adat melayu Riau Kecamatan Bangko Pusako yang di ketua oleh Dedi Humadi.

Dalam sambutannya, Bupati Rokan Hilir H Suyatno selaku pembina upacara  berpesan kepada seluruh peserta yang hadir agar bersama-sama menjaga kemanan dan ketertiban dan membangun daerah Kecamatan Bangko Pusako.

"Junjung tinggi jerih payah, keringat dan perjuangan para pahlawan yang telah mempertahankan negara ini dan memerdekakannya,"katanya.

Sebab lanjutnya, dengan jerih payah dan perjuangan para pahlawan tersebutlah maka kita semua dapat menikmatinya dan harus kita isi dengan hasil yang bermanfaat.

Sementara Danramil 05|RM Kapten Czi A Panjaitan juga mengucapkan selamat hari jadi kecamatan bangko pusako. 

Ia juga mengajak seluruh elemen agar bersama-sama membangun kecamatan bangko pusako agar lebih maju kedepannya.

Berita Terkait

TNI Dan Polri Sinergi Dalam Melaksanakan Tugas Pengamanan

Pimpin Upacara Hari Dharma Karyadhika, Kepala Imigrasi Bagansiapiapi Bacakan Amanat Kemenkum HAM

Babinsa Koramil 05/RM Kembali Laksanakan Patroli Karlahut Bersama

Dibuka Secara Resmi, Pemkab Kampar Terima PKN Poltekkes Riau di Kampar

Sambangi Warga Difabel, Bhabinkamtibmas Polsek Pujud Sosialisasi Siap Bantu Pemilu

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Cooling System Kapolres Rohil Himbau Pihak Tarima Cs dan Hulman Untuk Menahan Diri

2

Memasuki Pilkada 2024, Polres Rohil Melakukan Sambang Warga

3

Bupati Rohil Afrizal Sintong Pimpin RUPS Perdana Bersama BUMD PT. SPRH

4

Pertandingan Catur se- Rohil di Kejurkab KONI Rohil Tahun 2024 Resmi di Tutup

5

Diduga BUZEER Serang Bupati Rohil Afrizal Dengan Isu Hoax Seolah Ingin Disembah

6

Mahasiswa KKN MBKM Desa Bukit Gajah Tingkatkan Karakter Anak Dengan Program Posko Belajar

7

Ketua KONI Rohil, Samsuri, Lepas 133 Pelari Cabor Atletik Nomor 5000 Meter, Ini Pemenangnya

8

Kejuaraan Pencak Silat Diajang Kejurkab KONI Rohil 2024 Resmi Ditutup

9

PASI Rohil Sukses Gelar Kejuaraan Lompat Jungkit di Kejurkab KONI Rohil 2024

10

Kejurkab KONI Rohil 2024, Usai Bertanding Tenis Meja Diharap Mampu Menseleksi Bibit Atlit