MENU TUTUP

Bertemu Prabowo, Jokowi: Tak Ada Lagi Cebong-Kampret, yang Ada Garuda Pancasila

Sabtu, 13 Juli 2019 | 11:35:17 WIB
Bertemu Prabowo, Jokowi: Tak Ada Lagi Cebong-Kampret, yang Ada Garuda Pancasila

Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan Ketum Gerindra Prabowo Subianto. Jokowi menekankan pertemuan ini merupakan momentum untuk merajut persatuan. 

"Tidak ada lagi namanya 01, tidak ada lagi namanya 02. Tidak ada lagi yang namanya cebong tidak ada lagi yang namanya kampret. Yang ada Garuda Pancasila," kata Jokowi di Stasiun MRT Senayan, Jakarta, Sabtu (13/7/2019).

"Kita rajut, kita gerakkan persatuan kita sebagai bangsa," sambung dia. 

Jokowi menyadari Pilpres 2019 merupakan kontestasi yang sangat keras baik itu untuk elite maupun para pendukung. Karena itu, Jokowi meminta semua pihak untuk kembali bersatu demi bangsa Indonesia. 

"Kita berharap agar para pendukung melakukan hal yang sama karena kita saudara sebangsa dan setanah air," ujarnya. 

(detik.com)

Berita Terkait

Bupati Rohil Tinjau Penyaluran Logistik Pilpeng Serentak 2017

Pj Bupati Kampar Perjuangkan Program Pembangunan Ke Kementerian PPN/Bappenas RI

Kejagung Periksa Dahlan Sebagai Tersangka Kasus Mobil Listrik Besok

Australia Gerebek Kantor Media Terkait Kebocoran Informasi

PKS Usul Menteri Kaum Milenial-Difabel, Golkar: yang Penting Kompeten

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa