MENU TUTUP

Mas...Mas... Udah Berkeluarga Masih Aja Berkelahi Rebutan Janda Muda

Kamis, 07 Maret 2019 | 11:05:05 WIB
Mas...Mas... Udah Berkeluarga Masih Aja Berkelahi Rebutan Janda Muda

Dua pemuda di Desa Lempeni, Lumajang, akhirnya berdamai setelah terjadi perkelahian karena rebutan janda.

Polisi pun menghentikan kasus pidana pada kedua tersangka. Keduanya adalah Solihin dan Mahfud.

Dua pemuda itu dipertemukan Kapolres Lumajang AKBP Muhammad Arsal Sahban, di  ruang tamu polres setempat. Hadir dalam pertemuan itu, kepala Desa Selok Awar dan kepala Desa Pasirian, bahkan janda muda Suhartatik, juga menyaksikan perdamian tersebut.

AKBP Arsal meminta pada kedua pelaku yang terlibat carok, Mahfud dan Solihin, tak mengulangi perbuatannya. Polisi pun meminta pada keduanya menandatangani surat penyataan tak mengulangi perbuatan kriminalnya.

Pasalnya, aksi itu akan menyusahkan pelaku dan keluarganya. Apalagi keduanya sama-sama memiliki keluarga.

Polisi memilih menghentikan kasus ini sebagai bentuk pelajaran pada para pelaku. Karena penahanan juga hanya menimbulkan masalah baru bagi keluarganya," jelas AKBP Arsal.

Uniknya janda yang menjadi rebuatan pada kedua pemuda ini, juga tak memilih keduanya untuk menjadi kekasihnya. Kedua pemuda ini diangggap sebagai teman biasa, sehingga kejadian serupa tak terulang lagi. 

 

 

Sumber : JPNN.com

 

Berita Terkait

Jajaran Polres Laksanakan Shalat Tarawih Keliling di Mesjid Taqwa Sudirman Kota Dumai

7 Rumah Hangus Terbakar di Dumai

Kuasa Hukum Masyarakat Sebut Pernyataan PT.SSL Dan PT RAPP,Pembohongan Publik

Sidang PN Rohil, Diduga Oknum DPRD Berang Ditanya Objek Lahan Ortu Sukarno

Mobil Supir Gocar Gagal Dijual karena Heboh Berita di Medsos

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Miliki Potensi Besar, Mendagri Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai

2

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

3

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

4

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

5

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

6

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

7

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

8

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

9

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

10

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat