MENU TUTUP

Nasrudin Hasan: Isi Kemardekaan Dengan Mensejahterakan Masyarakat

Kamis, 10 November 2016 | 14:49:35 WIB
Nasrudin Hasan: Isi Kemardekaan Dengan Mensejahterakan Masyarakat Ketua DPRD Rohil H Nasrudin Hasan di dampingi oleh Wakil Bupati Rohil menabur bungga disalah satu makam pahlawan

BAGANSIAPIAPI,WAWASANRIAU.COM - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rohil H.Nasrudin Hasan sebut memaknai hari pahlawan yang penting adalah bagaimana kita mengisinya dengan gambaran mensejahterakan masyarakat. Masyarakat sejahtera berarti kita mardeka.

Ketua DPRD Rohil H Nasrudin Hasan mengungkapkan, Setiap tanggal 10 November Bangsa Indonesia memperingati Hari Pahlawan sebagai momen reflektif untuk memberikan makna atas pengorbanan para pahlawan kusuma bangsa.

"Hari pahlawan yang penting kita ingat hanya bagai mana kita bisa mengisinya, kalau merebut atau memperjuangkan itu sudah selesai," ucap ketua DPRD Rohil usai melaksanakan upacara penghormatan di Taman Makam Pahlawan Kesuma Bhakti, Kamis (10/11/2016)

Namun terangnya, akan tetapi kontek memperingati bukan hanya dengan melaksanakan acara seremonial saja, namun bagaimana mengisi kemardekaan dengan menyejahterkan masyarakat dimulai dari dirinya sendiri, keluarga, dan lingkungannya.

"70 tahun sudah berlalu peristiwa itu, bahkan hingga kiamat pun akan kita inggat, dan gambaran untuk mengisinya, apa masyarakat sudah sejahtera atau belum, dan hal ini yang harus kita perjuangkan sekarang ini, perubahan yang baik, sikap mentalnya yang baik terhadap dirinya dan berguna bagi daerah bangsa dan tanah airnya," beber ketua. (fie)

Berita Terkait

Politikus PAN sebut alasan Jokowi ganti enam menteri tak masuk akal

Wabup Jamiludin Sampaikan Jawaban Pandangan Umum Fraksi Terhadap Tiga Ranperda di DPRD Rohil

Banggar DPRD Rohil Gelar Raker Bersama TAPD Bahas Realisasi APBD Tahun 2023

Reses Ketua DPRD Bengkalis Septian Nugraha di Jalan Mandau Duri

Ketua DPRD Rohil Tinjau Pembangunan Kelenteng Ing Hok King

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa