MENU TUTUP

Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, Hadiri Paripurna DPRD Penetapan Bupati dan Wabup 2025 - 2030

Jumat, 07 Februari 2025 | 22:47:53 WIB
Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, Hadiri Paripurna DPRD Penetapan Bupati dan Wabup 2025 - 2030

ROHIL,WAWASANRIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni,S.I.K M.H. menghadiri rapat Paripurna Paripurna penetapan pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kab. Rohil tahun 2024 masa Jabatan 2025 - 2030, serta pengumuman masa akhir jabatan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Rohil Hasil Pemilihan Tahun 2020, oleh DPRD Kabupaten Rohil. Jum'at 07 Februari 2025, Pukul 16:30 WIB.

Rapat Paripurna, bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Rohil di Jl. Lintas Pesisir Sungai Rokan Kepenghuluan Bagan Punak Pesisir Bagan Siapi-api Kecamatan Bangko Ibukota Kabupaten Rokan Hilir tersebut, di Pimpin oleh Ketua DPRD Kabupaten Rohil Ilhammi S.Tr.keb, di dampingi oleh Wakil I DPRD Rohil Maston, Wakil Ketua II Imam Suroso, SE , Wakil Ketua III Basiran Nur Efendi, dan dihadiri 37 orang Anggota DPRD Kabupaten Rohil.

Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H, yang mengikuti kegiatan tersebut, setelah itu menjelaskannya melalui Plh Kasi Humas Polres Rohil Ipda Dahri Iskandar Lubis.

Bapak Kapolres Rohil, telah menghadiri kegiatan Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Rohil, dengan agenda pengumuman hasil penetapan pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Rohil tahun 2024 masa Jabatan 2025 - 2030. Serta pengumuman akhir masa jabatan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Rohil Hasil Pemilihan Tahun 2020," kata Ipda Dahri Iskandar Lubis.

Lanjutnya, "Hadir dalam kegiatan ini, Wakil Bupati Rokan Hilir H. Sulaiman.,SS.,MH, Dandim 0321 Rohil diwakil Danramil 01/ Bangko Kapt Arh Simson Siregar, Kajari Rokan Hilir diwakili Plt. Kaur Kepegawaian Nasir,S.T, Kepala Pengadilan Negeri Ujung Tanjung Nurmala Sinurat,S.H.,M.H, Sekda Kab. Rohil H. Fauzi Erizal,S.Sos.,M.Si, Bupati terpilih Bistamam dan Wakil Bupati terpilih Jhony Charles BBA.MBA

Dan hadir lainnya juga, Sekretaris Dewan Sarman Syahroni, Ketua KPU Kabupaten Rokan Hilir Eka Murlan.S.E. Ketua Bawaslu Kabupaten Rokan Hilir Jaka Abdillah. Kementerian Agama Kabupaten Rohil H. Tarmizi,S.HI, unsur Forkopimda Kabupaten Rokan Hilir, unsur Partai Politik di Kabupaten Rokan Hilir serta tamu undangan yang hadir, terang Ipda Dahri Iskandar Lubis.**

Berita Terkait

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

Kapolres Sei Sembilan Hadir Giat Gotong Royong Bersama Kerukunan Tujuh Suku Bersatu

Anak yang Gugat Orangtua Rp 3 Miliar Meninggal Sehari Sebelum Sidang

Dinas LH Rohil Akan Tegakan Perda Nomor 6 Tahun 2017 Tentang Sampah Serta Menindak Tegas Pelanggaran

Bawa Ratusan Ekstacy, Warga Sumut Diamankan di Bagan Batu

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

2

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

3

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

4

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

5

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat

6

Kasat Reskrim Polres Dumai Bersama Disperindag Lakukan Bapokting Dipasar & Toko

7

Meresahkan Masyarakat, Diduga Bandar Narkoba Didesa Petani Tak Tersentuh Hukum

8

Tradisi Ziarah Makam Sehari Sebelum Puasa Ramadhan di Bagansiapiapi

9

Kapolres Dumai Bersama Ketua Bhayangkari Kunker ke Polsek Dumai Barat & Dumai Kota

10

Polsek Bukit Kapur Gelar Kegiatan Jumat Curhat Bersama masyarakat Bukit Nenas Dumai