MENU TUTUP

Usai Diresmikan Bupati Rohil, Kadiskominfotik Minta Iconplus Gesa Material

Sabtu, 27 Mei 2023 | 11:26:28 WIB
Usai Diresmikan Bupati Rohil, Kadiskominfotik Minta Iconplus Gesa Material

Rohil - Program Internet murah dan cepat di Pedesaan sebelumnya secara langsung telah diresmikan oleh Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong SIP di Kepenghuluan Bangko Mukti, Kecamatan Bangko Pusako.

Usai diresmikan, perkembangan program internet murah di pedesaan tersebut juga terus di gesa. Bahkan, saat ini telah mencapai 200 rumah.

Untuk itu, Kadiskominfotiks Rohil Indra Gunawan SE MH meminta pihak icon untuk mempercepat pengiriman material ke lokasi bangko pusako karena banyak masyarakat sangat menantikan sambungan internet tersebut.

"Pemasangan sambungan internet murah di desa bangko mukti hingga saat ini terus berjalan dan digesa, " kata Indra Gunawan saat dikonfirmasi, Sabtu (27/5/2023).

Dengan terus berkembang nya serta tingginya animo masyarakat atas program tersebut, Indra meminta kepada pihak pengembang Pt Immortal indonesia selaku mitra icon plus agar terus memberdayakan tenaga kerja baru di desa itu untuk terlibat dalam melakukan pemasangan.

"Ini sangat luarbiasa dan ternyata program ini juga dapat menambah lapangan kerja baru bagi masyarakat tempatan. Pak bupati terus minta kepada kami untuk melakukan pengawasan karna ini semua untuk kepentingan masyarakat banyak," pungkasnya. (Adv/zmi)

Berita Terkait

Babinsa Bina Kesiapan Pemuda Yang Ingin Menjadi Anggota TNI

Gubri Hadiri Pelantikan Penghulu Dan Serahkan Bantuan RLH Di Kecamatan Kuba

H. Ucok Indra, S.Ag Nakhodai MUI Rohil Priode 2018-2023

Hari ini Rohil Capai 1705 ODP dan Dua Orang PDP

Pecah Telor, WS Warga Bagan Batu Kasus Positif Covid 19 Perdana Daerah Rokan Hilir

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa