MENU TUTUP

Jadi Khotib,Kakan Kemenag Dan Bupati Rohil Sholat Idul Fitri di Masjid Agung Al- Ihklas Bagansiapiap

Jumat, 29 April 2022 | 11:44:14 WIB
Jadi Khotib,Kakan Kemenag Dan Bupati Rohil Sholat Idul Fitri di Masjid Agung Al- Ihklas Bagansiapiap Kepala Kantor Kementerian Agama Rohil, Drs.H.Naini, M.Pd.I
 
BAGANSIAPIAPI, (WRC) -  Kepala Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Rokan Hilir (Rohil), Drs.H. Naini, M.Pd.I akan mengisi Khutbah Idul Fitri 1443 H Tahun 2022 di Masjid Agung Al-Ihklas Bagansiapiapi, Kecamatan Bangko Kabupaten Rokan Hilir dimana Bupati Rohil akan melaksanakan sholat Idul Fitri ditempat Masjid yang sama.
 
"Berdasarkan SK Bupati Rohil tentang penetapan Khotib, Imam dan Bilal pelaksanaan sholat Idul Fitri 1443 Hijriah Tahun 2022, saya akan menjadi Khotib di Masjid Agung Al-Ihklas Bagansiapiapi," kata H. Naini saat di konfirmasi Jumat(29/4/2022).
 
Lanjutnya, Jika tidak ada halangan, Bupati Rokan Hilir juga di agendakan akan melaksanakan sholat Idul Fitri di Masjid Agung Al-Ihklas," terangnya.
 
Kakan Kemenag Rohil juga menyampaikan bahwa bagi para Khotib, Imam dan Bilal Sholat Idul Fitri yang sudah ditetapkan pemkab Rohil dapat melaksanakan tugasnya dengan baik dan khusus yang di Kecamatan Bangko, apa bila selesai melaksanakan sholat Idul Fitri agar dapat segera menuju ke kediaman Bupati di Mess Pemda Rohil Jalan Perwira Bagansiapiapi untuk bersilaturahmi. (Irwansyah) 
 
 
 
Berita Terkait

Disdukcapil Dumai Sudah Terbitkan 32 KTP untuk Penganut Kepercayaan

Operasi Zebra Lancang Kuning 2021, Satlantas Polres Rohil Bagi-Bagi Sembako

Babinsa Koramil 05/RM Pantau Ketinggian Luapan Air

Bupati H Suyatno Tabur Bibit Jagung Bersama Dandim 0321/Rohil

Sebagai Kadiskes Rohil Dahniar Harapkan Dukungan & Kerjasama

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

ASSET Fasih Sampaikan Visi dan Misinya di Debat Publik KPU

2

Kampanye Dialogis di Ujung Tanjung, Keluarga Besar 838 Ajak Masyarakat Pilih Asset

3

LHKPN Disorot, Samsuri: Sudah Kita Laporkan Beserta Rincian Perolehannya

4

Dukung Revisi UU Penyiaran, SMSI Bentuk Tim Khusus

5

Sembako Murah, Program Afrizal Sintong Nyata Sudah Dilakukan

6

Ketum PWI Pusat Zulmansyah Sekedang: Pemegang KTA PWI Wajib Patuhi Regulasi Pers

7

Sudah Banyak Rasakan Perubahan, Ribuan Masyarakat Jalan Bulan Sepakat Dukung Asset

8

Tim Lawyer Asset Lapor inisial JC ke Bawaslu Kabupaten Rokan Hilir Tentang Dugaan Fitnah

9

Nasrudin Hasan : Pak Suyatno Berpesan ke Masyarakat Rohil Pilih Asset

10

Satu Persatu, Kini Wakil Ketua Tim Pemenangan Bijak Pula Yang Beralih Dukungan ke ASSET 01