MENU TUTUP

Penerimaan CPNS dan PPPK, Ini Formasi untuk Kabupaten Rokan Hilir

Rabu, 30 Juni 2021 | 14:48:56 WIB
Penerimaan CPNS dan PPPK, Ini Formasi untuk Kabupaten Rokan Hilir


 BAGANSIAPIAPI - “Dari keputusan Menpan RB Nomor 827 tahun 2021, untuk Kabupaten Rokan Hilir mendapat Formasi terbanyak untuk PPPK guru,” ungkap Plt Kepala Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Rohil Roy Azlan AP MSi dalam keterangan tertulisnya, Selasa (29/06/2021) malam.

Dijelaskan Roy Azlan, berdasarkan surat Badan Kepegawaian Nasional (BKN) Nomor 5587/B-KS.04.01/SD/K/2021 perihal jadwal pelaksanaan selesai penerimaan CPNS dan PPPK tahun 2021, pengumuman/pendaftaran penerimaan CPNS dan PPPK non guru sesuai jadwal akan dimulai dari tanggal 30 Juni hari ini sampai dengan 14 Juli 2021.

Dimana pada tahun sebelumnya, pendaftaran dilakukan secara online begitu juga pada tahun ini dilakukan secara online.

Dan sesuai surat BKN tersebut diatas, lanjut Roy, untuk jadwal seleksi PPPK Guru akan disampaikan secara terpisah oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Tekhnologi.

“Sementara untuk pengumuman dan syarat 2 Pendaftaran bisa dilihat atau dibuka dari tanggal 30 juni 2021 melalui link sscasn.bkn.go.id dan bkpsdm.rohilkab.go.id,” tandasnya. (zmi)

Berita Terkait

HIMBAUAN PATRI ATAS MUSIBAH COVID-19

Retribusi Parkir di RS Pratomo Bagansiapiapi 12 juta /bulan, untuk siapa?

Sempena Hari Bhakti, PATRI Luncurkan Karya Batik Perdananya

GMB Rohil Galang Bantuan Untuk Korban Kebakaran Panipahan

Warga Bantayan Baru Datangi PT.Sindora Minta Tutup Saluran Pembuangan Limbah Air

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa