MENU TUTUP

Satgas TMMD Terus Gesa Pembangunan Rumah Bu Dede Angraini

Senin, 28 Juni 2021 | 12:08:03 WIB
Satgas TMMD Terus Gesa Pembangunan Rumah Bu Dede Angraini

Rohil - Memasuki hari ke 14 pelaksanaan program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 111 Kodim 0321 Rohil, berbagai pembangunan fisik mengalami perkembangan yang cukup signifikan.

Salah satunya pembangunan sasaran fisik adalah rumah tidak layak huni (RTLH) milik ibu Dede Angraini yang berada di dusun mulya jaya, Kecamatan Bagan Sinembah Raya (Basira).

Pada hari ini, Senin (28/6/2021) Satgas TMMD bersama warga kembali melanjutkan gotong royong pembangunan rumah tidak layak huni tersebut.

Tampak TNI dan warga sekitar saling bahu membahu dalam melaksanakan berbagai pekerjaan. Kekompakan dan kebersamaan sangat terlihat jelas.

Danramil 03 Bgs Kapten Inf Y Mendropa mengatakan, memasuki hari ke 14 program TMMD ini, pembangunan rumah bu Dede Angraini berada pada tahapan pengecoran pondasi, pemasangan bata, pengalian sapti tack, pengecoran balok atas, pester, pemasangan kerangka baja ringan, pemasangan atap metalruup serta plapon gipsun.

"Dengan semangat Satgas dan warga, kita berharap pengerjaan rumah tersebut dapat selesai tepat waktu,"sebutnya.

(Ald)

Berita Terkait

Bedah RTLH program TMMD kini dalam tahap pengecatan

Kampar Ditunjuk Tuan Rumah, Gubernur Riau Himbau Sukseskan Peringatan HKIN di Kampar

Karya Bakti, Kodim 0321 Rohil Laksanakan Pengobatan Massal Gratis

Babinsa Dampingi Petani Siapkan Lahan Di Demplot Tanaman Sawi

Satgas TMMD Kerjakan RTLH rumah Buk Siti Capai 50 Persen

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa