MENU TUTUP

Personil Satgas TMMD Gesa Pengecoran Box Culvert

Jumat, 25 Juni 2021 | 11:11:18 WIB
Personil Satgas TMMD Gesa  Pengecoran Box Culvert

BASIRA -- Pada hari ke 11 TMMD ke 111 Kodim 0321 Rokan Hilir (Rohil), satgas mulai melakukan pengecoran box culver di sasaran ke tujuh. Jumat (25/6).

Sasaran ke 7 ini Pengecoran Box Culvert 3 Box yang terletak di Dusun Suka Mulia Jaya RT 02, RW 02 Jalan Pendidikan, Kepenghuluan Bagan Sinembah Jaya, Kecamatan Bagan Sinembah Raya (Basira).

Pengecoran ini melibatkan enam orang personil TNI, Empat personil Polisi, dan Empat orang masyarakat.

"Satgas TMMD dihari  ke 11 melaksanakan pengecoran disasaran 7  Box Culvert 3  Box Culvert terletak di Desa
Bagan Sinembah Jaya, Dusun Suka mulia Jaya Rt 02 RW 02 Jalan Pendidikan,"ungkap Sarka Salamun merupakan Koordinator Disasaran Kegiatan.

Sasaran kegiatan tersebut, merupakan penghubung untuk transportasi warga dalam rangka memperlancar perekonomian warga setempat.

 

(Ald)

Berita Terkait

Oknum Guru SDN 027 Bangko Jarang Masuk Wali Murid Ngamuk -ngamuk

TNI Laksanakan Kegiatan Penyemprotan Disinfektan di Kep.Teluk Bano II Kec.Pekaitan

Cegah Penyebaran Virus, Babinsa Bagikan Masker ke Pedagang dan Pengunjung Pasar Tradisional

Babinsa Koramil 05 /RM Kunjungi Pengrajin Tahu di Bangko Lestari

Rumah Yatim Riau Salurkan Program Bantuan Ibnu Sabil untuk Hermonedi

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Miliki Potensi Besar, Mendagri Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai

2

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

3

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

4

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

5

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

6

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

7

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

8

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

9

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

10

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat