MENU TUTUP

Se Riau, Kejari Rohil Terbanyak Tangani Perkara Karlahut

Rabu, 26 Februari 2020 | 22:18:32 WIB
Se Riau, Kejari Rohil Terbanyak Tangani Perkara Karlahut Kasi Pidum Kejari Rohil Zulham Pardamean Pane

Rohil (wawasanriau) -- Kejaksaan Negeri (Kejari) Rokan Hilir (Rohil) dari tahun 2019 yang lalu telah menangani sebanyak 11 Surat Perintah Dimulainya Penyelidikan (SPDP) kasus Kebakaran Lahan dan Hutan (Karlahut).

Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Rohil Gaos Wicaksono SH MH melalui Kasi Pidum Zulham Pardamean Pane, Rabu (26/2/2020) menyebutkan, Dari 11 SPDP tersebut, 80 persen telah selesai ditangani Kejari.

"Dari 11 perkara Karlahut yang kita tangani Lima perkara dalam proses tuntutan si persidangan, dua upaya hukum dan tiga perkara telah di eksekusi,"cakapnya.

Sementara para terdakwa la lanjutnya, disangkakkan Pasal 108 Jo pasal 99 Jo pasal 98 ayat (1) UURI nomor 32 tahun 2009 tentang perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup Jo pasal 108 UURI no 39 tahun 2014 tentang perkebunan.

"Dengan ancaman Maksimal 10 tahun dan denda Rp. 10 milyar,"paparnya.

Zulham juga mengatakan, dari seluruh Kabupaten/Kota yang ada di Riau, Rohil merupakan terbanyak dalam penanganan perkara Karlahut.

Penulis : sagala

 

Berita Terkait

Jaksa Tuntut Terdakwa Herman Alias Lento Selama 12 Tahun 6 Bulan Penjara Atas Kepemilikan Sabu

Pledoi, Tuntutan Jaksa Mengada-ada.Terdakwa Minta Dibebaskan  

Polsek Tapung Ringkus Pelaku Diduga Melarikan Anak Dibawah Umur

Polsek Bangko Amankan 20 Ton Papan Temuan Ilegal Loging

Amangoi " Ketahuan Memeras Katuo Masuk Sel "

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Miliki Potensi Besar, Mendagri Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai

2

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

3

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

4

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

5

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

6

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

7

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

8

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

9

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

10

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat