MENU TUTUP

Program Sedekah Jumat, Polsek Bangko Bantu Keluarga Pra Sejahtera

Jumat, 14 Februari 2020 | 13:00:10 WIB
Program Sedekah Jumat, Polsek Bangko Bantu Keluarga Pra Sejahtera

Rohil (wawasanRiau) - Polsek Bangko, Polres Rokan Hilir (Rohil) kembali memberikan bantuan Sembako kepada masyarakat pra sejahtera, Jumat (14/2/2020).

Kapolsek Bangko Kompol Sasli Rais SH melalui Kasi Humas Polsek Bripka Puji Anton mengatakan, pemberian bantuan kepada masyarakat miskin ini merupakan salah satu kegiatan rutin Polsek Bangko setiap hari Jumat.

Kali ini lanjutnya, kegiatan  di laksanakan di dua tempat berbeda yaitu di Jalan Satria Tangko, kelurahan Bagan Timur dan di Jalan Poros, Kepenghuluan Parit aman, Kecamatan Bangko.

Adapun  dua warga yang menerima bantuan yaitu Nuriah (85) warga Jalan Satria Tangko, Keluraha  Bagan Timur, Kecamata Bangko dan Ino (70) warga Jalan Poros, Gg. Harapan,  Kepenghuluan Parit aman.

Kegiatan sedekah jumat ini terangnya, dipimpin oleh Kanit Shabara Akp Ali Buzar beserta
Kanit Binmas Iptu Arifin,Bhabinkamtibmas kepenghuluan Parit Aman Brigadir Suwartono,
Kasium Bripka Johari, Ba Unit Shabara Brigadir Afrizal dan Ba unit Intelkam Polsek Bangko Brigadir Rizki Ade Wijaya. P SH.

Adapun jenis Sembako yang diberikan berupa 1 Karung Beras 10 Kg, Mie instan 2  Kotak, Telor ayam ras 1 Papan, Minyak Goreng 2 Kg, Gula Pasir 2 Kg, Teh 1 Kotak serta Kopi Bubuk 1  bungkus.

"Sedekah jumat ini bertujuan untuk memberikan bantuan kepada masyarakat yang kurang mampu dan menjalin silaturahmi yang baik serta kepedulian Polri khususnya di Kecamatan Bangko dengan masyarakat,"jelasnya.

Selain itu, juga sebagai wujud kepedulian Polri khususnya Polsek Bangko kepada masyarakat yang kurang mampu atau pra sejahtera yang berada di wilayah hukum polsek bangko.

Dengan adanya kegiatan yapositif seperti sedekah jumat ini, Polsek Bangko juga menghimbau masyarakat agar bersama-sama membantu meringankan beban masyarakat yang kurang mampu.

Berita Terkait

DR.H.Syafriadi MH Ikut Bertarung Memperebutkan Kursi Ketua PWI Riau

13 Alasan Supriadi Memilih Pengacara Partai Hanura

Masyarakat Kampar Berharap Jalan Tol Cepat Difungsikan

Wabup Rohil Himbau Pengusaha Tidak Melebihi Tonase

Bupati Rohil Hadiri Peringatan 100 Tahun Wafatnya Leutenan Oei Hi Tam

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Miliki Potensi Besar, Mendagri Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai

2

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

3

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

4

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

5

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

6

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

7

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

8

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

9

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

10

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat