MENU TUTUP

Babinsa Koramil 05|RM Latih Siswa Siswi Pramuka Cara Baris Berbaris

Kamis, 31 Oktober 2019 | 13:53:38 WIB
Babinsa Koramil 05|RM Latih Siswa Siswi Pramuka Cara Baris Berbaris Babinsa Koramil 05 rimba melintang saat memberikan pelatihan baris berbaris

Rohil, wawasanriau -- Babinsa Koramil 05 Rimba Melintang Kopda Rahmad Sapri berikan pelatihan baris berbaris kepada siswa siswi  pramuka, Kamis (31|10|2019).

Danramil 05 Rimba Melintang Kapten Czi A Panjaitan melalui Batituud Pelda Samsul Azhar mengatakan, siswa siswi pramuka tersebut merupakan campuran dari beberapa sekolah seperti SMA N 3, SMA N 4 serta MA Ikhwatul Khasanah.

Pelatihan baris berbaris itu lanjutnya, dalam rangka menjelang kegiatan pengukuhan saka wira kartika Kodim 0321/Rohil yang akan dilaksanakan pada tanggal  02 hingga 3 November 2019 mendatang.

"Untuk pengukuhan tersebut maka kita dari Koramil 05 rimba melintang memberikan pelatihan kepada siswa siswi yang akan mengikuti pengukuhan,"katanya.

Diharapkan tambahnya, dengan latihan dasar yang diberikan kepada siswa maupun siswi tersebut nantinya pada saat kegiatan acara pengkuhan dilaksanakan para siswa sudah tau dan paham cara berbaris yang benar.

"Kita harapkan saat kegiatan semua dapat berjalan dengan baik dan lancar,"pungkasnya.

Penulis : sagala

Berita Terkait

Kadis PMD Rohil Berikan Materi Kewirausahaan Pemuda Kepenghuluan Labuhan Tangga Baru

Waw..!! Pengadaan Tempat Tidur Rumdis Ketua DPRD Rohil Seharga Mobil

Pos Penjagaan Kantor Satpol PP Pekanbaru Diteror Molotov

Bupati Rohil Terima Kunjungan Kasdam 1 Bukit Barisan

BREAKING NEWS : Pasien PDP Covid-19 Rumah Sakit Puri Husada Inhil Meninggal

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Cooling System Kapolres Rohil Himbau Pihak Tarima Cs dan Hulman Untuk Menahan Diri

2

Memasuki Pilkada 2024, Polres Rohil Melakukan Sambang Warga

3

Bupati Rohil Afrizal Sintong Pimpin RUPS Perdana Bersama BUMD PT. SPRH

4

Pertandingan Catur se- Rohil di Kejurkab KONI Rohil Tahun 2024 Resmi di Tutup

5

Diduga BUZEER Serang Bupati Rohil Afrizal Dengan Isu Hoax Seolah Ingin Disembah

6

Mahasiswa KKN MBKM Desa Bukit Gajah Tingkatkan Karakter Anak Dengan Program Posko Belajar

7

Ketua KONI Rohil, Samsuri, Lepas 133 Pelari Cabor Atletik Nomor 5000 Meter, Ini Pemenangnya

8

Kejuaraan Pencak Silat Diajang Kejurkab KONI Rohil 2024 Resmi Ditutup

9

PASI Rohil Sukses Gelar Kejuaraan Lompat Jungkit di Kejurkab KONI Rohil 2024

10

Kejurkab KONI Rohil 2024, Usai Bertanding Tenis Meja Diharap Mampu Menseleksi Bibit Atlit