MENU TUTUP
Tidak Kemana-mana

Pribadi Erianda Netral di Pilkada Rohil Mendatang

Senin, 17 Agustus 2015 | 11:32:46 WIB
Pribadi Erianda Netral di Pilkada Rohil Mendatang Ket poto : Wabup Erianda ketika ikut mengantarkan pasangan syafai ke PKU belum lama ini

BAGANSIAPIAPI, Wawasanriau.com - Erianda yang merupakan Wakil Bupati Rokan saat ini, mengaku ia akan lebih memilih netral pada pemilukada serentak nanti. Hal itu dikatakannya kepada wartawan dimess pemda, Ahad, (16/08/15), sebelum apel kehormatan dan renungan suci dimulai.

“Semua pasangan minta dukungan kepada saya, jadi saya mendukung yang menang aja”, ujar Erianda sembari tersenyum.

Putra H. Annas Maamun ini menegaskan dirinya akan mendukung pasangan yang bisa mensejahterakan masyarakat dan menjalankan program yang sudah direncanakan.

“Saya akan mendukung pasangan yang memiliki visi dan misi mensejahterakan masyarakat dan membawa Rokan Hilir kearah yang lebih baik serta menjalankan program yang sudah dibuat”, tegas Erianda.

Disinggung akan kemana jika Bupati dan Wakil Bupati Rohil baru sudah terpilih, Erianda mengatakan bahwa dirinya tetap akan berada dirohil. “Saya tak akan kemana-mana, saya kan putra asli rohil. Saya akan memantau kerja bupati dan wakil bupati terpilih”, tegas Wabup Erianda.(red/adv/humas)

Berita Terkait

Jelang Lebaran, Pemkab Rohil Salurkan Semua Hak Guru

Ribuan Peserta Ikuti Karnaval Kemerdekaan

Pimpin Apel, Bupati Rohil Ingatkan ASN Terus Tingkatkan Disiplin

Lagi, Uang Korupsi Rp1,8Miliar Diserahkan  Kepada Pemda, Begini kata Kejari Rohil...

Ipemarohil Jakarta Kecam Aksi Demo Gabungan Mahasiswa Rantau Jakarta di KPK

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Kep. Baganjawa Pesisir Gunakan Rp114 Juta DD Untuk Lingkungan Dan Rp97 Juta Untuk BLT

2

Didukung Ulama Besar, Pebriyan Winaldi Yakin 99% Diusung KIM

3

Bupati Rohil Hadiri Upacara Peringatan HUT Bhayangkara ke-78

4

HUT Bhayangkara Ke-78, Kapolres Rohil Dapat Kado Kue Dari Bupati dan Dandim 0321

5

BPJS Tenaga Kerja Rohil Serahkan Santunan Kepada Ahli Waris Pegawai Non ASN Yang Meninggal

6

PPK KAMPAR Laksanakan Pelantikan Terhadap PPDP/Pantarlih Terpilih

7

KPU Kampar Gelar Coffe Morning dengan Insan Pers, Ini Targetnya

8

Kadis LH Suwandi Turun Langsung Bersih Bersih Kota Bagansiapiapi

9

Tiga Program Pemanfaatan Dana Desa Parit Aman, Katahanan Pangan, Fisik dan BLT

10

Buntut dari Dugaan Penyerobotan Tanah Di Labusel, Saksi SY Melaporkan Anak SU terkait Pengrusakan