MENU TUTUP

Pemkab Rohil Berikan Bantuan Kepada Petani Perkebunan

Kamis, 13 Oktober 2016 | 17:22:46 WIB
Pemkab Rohil Berikan Bantuan Kepada Petani Perkebunan Bupati Rohil, H Suyatno Amp memberikan bantuan alat berupa alat penyemprot tanaman kepada petani beberapa waktu lalu.

BAGANSIAPIAPI,WAWASANRIAU.COM - Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) kembali menyalurkan program bantuan bagi kalangan petani perkebunan dengan memberikan bantuan bibit kelapa sawit secara gratis kepada masyarakat petani, dan memprogramkan pembangunan jalan perkebunan.

Demikian dikatakan Bupati Rohil, H Suyatno Amp, setiap kecamatan dirohil diprogramkan pembangunan jalan dalam upaya pemerintah daerah untuk mensejahterakan petani perkebunan. Dengan terbangunnya jalan yang ada di kawasan perkebunan tentunya dapat memudahkan petani untuk mengeluarkan hasil panennya, dan harga jual Tandan Buah Sawit (TBS) petani perkebunan bisa pula lebih meningkat.

"Program Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir Selain menyiapkan kebun K2i juga memberikan bantuan bibit kelapa sawit bagi petani perkebunan. Program ini  disasarkan kepada petani perkebunan yang memiliki lahan yang tidak begitu luas. Pembagian bibit dilakukan secara merata di seluruh kecamatan yang ada di Kabupaten Rokan HiliR," Jelas Suyatno.

Tidak hany itu, Beberapa tahun belakangan ini ribuan batang bibit sawit telah disalurkan oleh pemerintah Kabupaten Rokan Hilir melalui Dinas Perkebunan kepada masyarakat petani perkebunan. Seperti penyaluran 12.000 batang bantuan bibit kelapa sawit kepada empat kelompok tani yang ada Kecamatan Simpang Kanan.

"Maksud program tersebut untuk meningkatkan kwalitas tanaman masyarakat kelompok tani. Penyaluran diutamakan kepada tanaman yang layak diremajakan sehingga dengan harapan petani untuk mendapatkan hasil yang lebih tinggi," Katanya. (fie)

Berita Terkait

Pemkab Rohil Sosialisasikan Keterbukaan Informasi Publik

Titik Api Nihil, Polsek Bangko Tetap Lakukan Pendinginan Hotspot di Desa Labuhan Tangga Hilir

Malam Ini 16 Warga Rohil Dari Malaysia Ditunggu Petugas Kesehatan di Bukit Timah

Secara Simbolis H.Suyatno Serahkan Bantuan Sembako Dampak Penanganan Covid 19

Jelang Pelaksanaan UN Rohil

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Miliki Potensi Besar, Mendagri Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai

2

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

3

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

4

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

5

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

6

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

7

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

8

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

9

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

10

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat