MENU TUTUP

IGTKI Kecamatan Kampar Sukses Gelar Carnaval, Meskipun di Guyur Hujan Deras

Rabu, 30 April 2025 | 14:50:16 WIB
IGTKI Kecamatan Kampar Sukses Gelar Carnaval, Meskipun di Guyur Hujan Deras

Air Tiris(WRC) - Menyongsong Hari Anak Nasional di Tahun 2025 dengan tagline "Cerdas Ceria, Berakhlak Mulia, Menuju Generasi Emas." IGTKI( Ikatan Guru Taman Kanak - Kanak Indonesia) Kecamatan Kampar menggelar Carnaval, di halaman Kantor Camat Kampar, Rabu(30/04/2025).

Carnaval tersebut di buka langsung oleh Camat Kampar Dedi Herman, S.STP, M.si, Kegiatan carnaval ini di ikuti seluruh Kelompok Bermain(KB), Paud, dan Taman Kanak- kanak(TK) se Kecamatan Kampar.

Ns. Novi Safrina, S.Kep selaku Bunda PAUD Kecamatan Kampar menyampaikan bahwa Carnaval ini dilaksanakan dalam rangka Memperingati Hari Pendidikan Nasional(Hardiknas) dan Hari Anak Nasional

"Carnaval ini kita laksanakan dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional dan Hari Anak Nasional sesuai dengan tagline kita "Cerdas Ceria, Berakhlak Mulia, Menuju Generasi Emas"katanya.

Kami berharap setelah diadakan kegiatan ini Yayasan KB, PAUD dan TK se Kecamatan Kampar menjadi lebih baik lagi, dan tetap bersinar di Kabupaten Kampar, khususnya di Kecamatan Kampar(Jhon)

Berita Terkait

Ketua DPD II Golkar Rohil Nasrudin Hasan: Saya Ditugaskan Untuk Melaksanakan Musda DPD II Golkar

Anggota DPRD Riau Ade Agus Hartono Rela berlumuran darah tolong korban kecelakaan

Sesuai Program Bupati Rohil Suyatno Tugu Ikon Daerah Tiga Kecamatan Dipercantik

Yayasan Multy Marga Tionghoa Rohil Bagi-bagi Masker

14 Pekerja di Bagansiapiapi Negatif Setelah di Test RDT

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa