MENU TUTUP

Warga Gunung Sahilan Heboh, Temukan Mayat di Dalam Kamar Mandi Masjid Siti Aminah

Jumat, 29 Maret 2024 | 22:59:33 WIB
Warga Gunung Sahilan Heboh, Temukan Mayat di Dalam Kamar Mandi Masjid Siti Aminah

KAMPAR KIRI(WRC) - Warga Desa Sungai Lipai, Kecamatan Gunung Sahilan, Kabupaten Kampar mendadak heboh dengan ditemukan mayat di dalam kamar mandi Masjid Siti Aminah, Jum'at (29/3/2024) sekira pukul 04.00 WIB.

Hal ini diungkapkan oleh Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kapolsek Kampar Kiri Kompol M Daud, "korban ditemukan dalam keadaan terbaring dilantai sudah tidak bernyawa dan sedang buang air besar diduga korban mengalami serangan jantung," Terangnya.

Setelah itu, warga langsung melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Kampar Kiri, personil yang piket langsung ke TKP dan benar ada mayat yang terbaring di kamar mandi Masjid tersebut.

Lalu, kita melakukan cek identitas korban yaitu Agus Salim Tarigan (62) warga Kelurahan Telaga Sam Sam, Kecamatan Kandis, Kabupaten Siak.

"Korban ditemukan oleh Gorim Masjid Lukman (34) yang saat itu mencari pemilik kendaraan truk kuning pengangkut CPO yang terparkir dipintu masuk mesjid dan menghalangi jalan masuk ke Mesjid dan dalam keadaan mesin menyala dan pintu terkunci," Jelas Kapolsek.

Kemudian Lukman mencari supir truk dan di dalam sebuah kamar mandi mesjid dan korban ditemukan sudah tergeletak dilantai kamar mandi mesjid tersebut dan korban sudah tidak bernyawa lagi.

"Kondisinya sedang buang air besar dengan menggunakan celana panjang warna Hitam dan kepalanya mengganjal pintu kamar mandi mesjid tersebut dan setelah dilihat dari atas kamar mandi ternyata korban sedang buang air besar," ucap Kompol Daud.

Selanjutnya, Gorim Mesjid pun memberitahukan kejadian tersebut ke Kepala Desa Sei Lipai dan Kades pun menghubungi Polsek Kampar Kiri.

"Korban kita bawa ke Puskesmas Lipat Kain dan menghubungi keluarganya. Setelah keluarganya datang, korban dibawah oleh pihak keluarga ke rumah duka dan menolak untuk dilakukan Visum dan Otopsi,"Pungkas Kapolsek.(Jhon)

Berita Terkait

Urus SKGR Tanah Warga, Oknum RT di Rohil Diduga Palsukan Teken Camat

Benahi Hutan Kota Jadi Taman Wisata, Suyatno: Insya Allah Kita Bangun Dengan Menelan Biaya 7 M

Bupati Rohil Hadiri Rapat Persiapan Idul Adha, Pawai Takbir Keliling Tidak Ada

Danramil Hadiri Lepas Sambut Camat Rimba Melintang

Pangdam I/BB Mayjen TNI Hasanudin SIP MM Kunker Ke Kodim 0321 Rohil

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

2

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

3

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

4

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

5

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

6

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

7

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

8

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

9

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat

10

Kasat Reskrim Polres Dumai Bersama Disperindag Lakukan Bapokting Dipasar & Toko