MENU TUTUP

Satgas Preemtif Subsatgas Binmas Polda Riau Ops Lilin-LK 2023-2024 Berikan Himbauan Kamtibmas

Senin, 01 Januari 2024 | 13:56:22 WIB
Satgas Preemtif Subsatgas Binmas Polda Riau Ops Lilin-LK 2023-2024 Berikan Himbauan Kamtibmas

Pekanbaru- Agar masyarakat dapat  beraktivitas pada libur tahu baru 2024 dengan perasaan yang aman dan nyaman, Satgas Preemtif Subsatgas Binmas Polda Riau dalam rangka Operasi Lilin Lancang Kuning 2023-2024 melaksanakan patroli pengamanan dan sosialisasi Kamtibmas, Senin 01/01/2024.

Setelah melaksanakan apel Ops Lilin-LK 2023 yang bertempat dilapangan Tenis Mapolda Riau, sekira pukul 08.45 Wib, AKBP Raden Saputra, S.Ag., yang didampingi Ipda Dedi Sutarmidi., Aiptu Erizal,SH., Aiptu Sukardi, SIP., Aiptu Sri Maryati, SE., menyasar masyarakat yang berada dikolam renang Aras Jl. Hangtuah,  pasar Sail Jl. Hangtuah dan Taman Kota Jl. Diponegoro kota Pekanbaru.

" Dengan adanya kegiatan ini, dapat mencegah aksi kejahatan atau gangguan Kamtibmas lainnya yang mungkin terjadi area tersebut ", jelas Kabid Humas Polda Riau melalui AKBP Raden, Senin 01/01/2024.

Dengan adanya himbauan Kamtibmas dan pesan edukasi yang disampaikan, warga masyarakat dapat menerima dan memahami pesan yang kita sampaikan.

" Maka dari itu, kami menghimbau dan mengajak seluruh lapisan masyarakat agar selalu menjaga Kamtibmas dilingkungan masing-masing, pemeliharaan keamanan dan ketertiban (Harkamtibmas) merupakan tanggung jawab semua pihak selaku warga negara yang baik ", pungkas AKBP Sugeng.

Sementara itu, salah seorang warga menyampaikan terimakasih kepada kepolisian yakni Satgas Preemtif Subsatgas Binmas Polda Riau yang telah memberikan himbauan Kamtibmas.

" Terimakasih kepada kepolisian yang telah memberikan himbauan Kamtibmas ditengah masyarakat, dan apa yang mereka (kepolisian) lakukan membuat warga masyarakat merasa aman dan nyaman dalam beraktivitas ", sebutnya.(zmi)

Berita Terkait

Waduuh!! Oknum Ormas PP Rohil Ditangkap Polisi, Mereka Lakukan Ini... 

Viral Surat Ormas Forkabi Minta THR ke Perusahaan, Polisi Turun Tangan

Polsek Tapung Ringkus Pelaku Diduga Melarikan Anak Dibawah Umur

Nasabah Kecewa, BRI Bagansiapiapi Kangkangi Putusan PN Rohil

Polres Rohil Siapkan Berkas Tiga Tersangka Korupsi Dana Media di Sekwan

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Miliki Potensi Besar, Mendagri Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai

2

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

3

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

4

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

5

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

6

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

7

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

8

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

9

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

10

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat