MENU TUTUP

H-1 Kunjungan Presiden RI, Kapolres Kampar Dampingi Danrem Gladi Persiapan Pengamanan

Selasa, 03 Januari 2023 | 15:47:22 WIB
H-1 Kunjungan Presiden RI, Kapolres Kampar Dampingi Danrem Gladi Persiapan Pengamanan

KAMPAR(WRC) -H-1 Kunjungan Presiden RI Jokowi ke Kabupaten Kampar, Kapolres Kampar, AKBP Didik Priyo Sambodo, SIK bersama Dandim 0313/KPR, Letkol Arh. Mulyadi, SIP dampingi Danrem 031/WB, Brigjen TNI Parlindungan Hutagalung, S.AP melaksanakan gladi persiapan pengamanan kunjungan Presiden RI ke kabupaten Kampar, Selasa, (03/01/23), sekira pukul 12.30 WIB.

Gladi persiapan pengamanan kunjungan Presiden RI ke Kabupaten Kampar ini dilaksanakan di pintu Tol Pekanbaru-Bangkinang Kelurahan Pasir Sialang Kecamatan Bangkinang Kabupaten Kampar.

Kapolres Kampar, AKBP Didik Priyo Sambodo, SIK mengatakan, gladi persiapan pengamanan kunjungan Presiden RI ini dilaksanakan untuk mematangkan pengamanan kunjungan kerja Presiden RI ke kabupaten Kampar.

"Seluruh kegiatan gladi persiapan pengamanan kunjungan Presiden RI ke Kabupaten Kampar selesai pukul 14.10 WIB, dan situasi aman kondusif," ujar Kapolres.(Jhoni)

Berita Terkait

Tuntutan JPU Kabur, PH Minta Bebaskan Terdakwa Pencabulan Anak

Nih Sosok Pria Diduga Orang Ketiga Dibalik Surat Cerai Ahok

Lapor Polisi Jika Ada Kehilangan Anggota Keluarga, Polres Rohil Temukan Mayat Tanpa Identitas

Wanita Tewas Dibunuh Tiga Anaknya, Anak Angkat Jadi Otak Pembunuhan

Terhadap Pelaksanaan Eksekusi Lahan Milik Ayahnya, Ahli Waris Jhony Charles BA MBA Angkat Bicara

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Cooling System Kapolres Rohil Himbau Pihak Tarima Cs dan Hulman Untuk Menahan Diri

2

Memasuki Pilkada 2024, Polres Rohil Melakukan Sambang Warga

3

Bupati Rohil Afrizal Sintong Pimpin RUPS Perdana Bersama BUMD PT. SPRH

4

Pertandingan Catur se- Rohil di Kejurkab KONI Rohil Tahun 2024 Resmi di Tutup

5

Diduga BUZEER Serang Bupati Rohil Afrizal Dengan Isu Hoax Seolah Ingin Disembah

6

Mahasiswa KKN MBKM Desa Bukit Gajah Tingkatkan Karakter Anak Dengan Program Posko Belajar

7

Ketua KONI Rohil, Samsuri, Lepas 133 Pelari Cabor Atletik Nomor 5000 Meter, Ini Pemenangnya

8

Kejuaraan Pencak Silat Diajang Kejurkab KONI Rohil 2024 Resmi Ditutup

9

PASI Rohil Sukses Gelar Kejuaraan Lompat Jungkit di Kejurkab KONI Rohil 2024

10

Kejurkab KONI Rohil 2024, Usai Bertanding Tenis Meja Diharap Mampu Menseleksi Bibit Atlit