MENU TUTUP

Bupati Rohil Ikuti Rakor Lewat Video Conference

Kamis, 09 April 2020 | 18:37:23 WIB
Bupati Rohil Ikuti Rakor Lewat Video Conference

BAGANSIAPIAPI, wawasanriau.com - Bupati Rokan Hilir H Suyatno melakukan Rakor melalui video conference dengan Menkopolhukam, Mendagri, Mensos, Menkeu, Mendes, bersama Gubernur dan Bupati/Walikota se Indonesia terkait implementasi Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dalam rangka pencegahan penanganan covid 19, Kamis (09/04/2020). Bupati Rokan Hilir (Rohil) H.Suyatno berada di salah satu ruang di gedung Datuk Batu Hampar saat melakukan temu wicara jarak jauh tersebut. Turut mendampingi Bupati Rohil, Pj Sekdakab Rohil HM Job Kurniawan, AP,Msi, kepala BPKAD Rohil H.Syafrudin,Msi,  Kadisdikbud Rohil HM Nurhidayat,SH,Msi, direktur RSUD Dr RM Pratomo dr Tribuana Tungga Dewi dan kasubag DokPim Hasnul Yamin,SE.
 
"Semua aspek dari berbagai sektor dibahas dalam rakor tersebut,"tutur Bupati Rohil H.Suyatno yang disampaikan kasubag DokPim Hasnul Yamin.

Jelas Ia, yang intinya untuk menyelaraskan kebijakan serta regulasi yang akan diambil terkait dampak covid 19.

"Harapannya agar semua daerah siap bila seandainya diberlakukan PSBB di wilayahnya,"pungkasnya. (Gun)

Berita Terkait

Sekdaprov Lepas Keberangkatan PWI Riau

Sekda Rohil Surya Arfan : Bersama Siak Kita Teken MOU Pengembangan Wisata

Asisten I Rohil Resmikan Pembukaan Tes Baca Al'Quran, 372 Balon Pengulu Tahap II

Rohil Kesenian Ikuti Festival Budaya Nusantara Kawasan Perbatasan Negara 2015 di TMII

Suyatno: Kita Akan Carikan Solusi Agar Abrasi Tidak Semakin Menggerus Pinggir Sungai

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa