MENU TUTUP

Jelang Puasa, Suyatno Harap Warga Jaga Keamanan dan Ketertiban

Selasa, 07 April 2020 | 15:32:41 WIB
Jelang Puasa, Suyatno Harap Warga Jaga Keamanan dan Ketertiban

BAGANSIAPIAPI, wawasanriau.com- Tidak lama lagi kita menghadapi bulan puasa. Oleh sebab itu diharapkan saling menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan masing-masing. Demikian hal ini ditegaskan oleh Bupati Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) H Suyatno kepada journalis wawasanriau.com ketika ditemui seusai pembagian masker di Jalan Sumatera Bagansiapiapi, Selasa (07/04/2020).

"Saya minta kepada warga masyarakat agar ekstra hati-hati didalam menjaga ketertiban dan keamanan di masing-masing tempat tinggalnya,"katanya.

Tambahnya, keamanan itu terutama ada pada diri kita.Oleh sebab itu, kata Ia, kalau meninggalkan rumah  diharapkan pintu rumah dikunci dengan bagus. Kemudian listrik diupayakan dalam keadaan mati.  

"Kehati-hatian tersebut berpulang kepada kita sendiri. Sekali lagi ekstra hati-hati kita semuanya. Baik secara pribadi maupun keluarga pada saat meninggalkan rumah harus diperhatikan betul-betul,"katanya.

Kata Ia, karena dalam menghadapi bulan ramadhan nanti kota Bagansiapiapi akan ramai oleh warga masyarakat. 

"Oleh sebab itu harus hati hati dan saling mengingatkan antara satu dengan yang lainnya,"terangnya. (gun)

Berita Terkait

Kafilah Kampar Cabang Fahmil Raih Juara Dua dan Tiga.

Dua Perbup PTSL Telah Terbit, Kepala BPN Rohil Apresiasi Bupati

Pemprov Riau Gelar Salat MInta Hujan

Dua Warga Lapor Pulang Dari Daerah Terjangkit Convid-19

Lawan Berita Hoax, Diskominfo Rohil akan Kembangkan Aplikasi Dokter Sapa Warga

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa