MENU TUTUP

Bupati Pantau Posko Kesehatan Bundaran Pedamaran dan Tanaman Tabebuya yang Menguning

Rabu, 25 Maret 2020 | 11:38:05 WIB
Bupati Pantau Posko Kesehatan Bundaran Pedamaran dan Tanaman Tabebuya yang Menguning

 

ROKAN HILIR - Meski hari libur Bupati Rokan Hilir (Rohil) H Suyatno memnatau Posko Kesehatan di Bundaran Pedamaran,Bagansiapiapi Rabu (25/03/2020).

 

Bupati tampak memakai baju putih menyapa para petugas yang siaga mengecek kesehatan orang keluar masuk ke Bagansiapiapi. Petugas dari berbagai unsur diantaranya Petugas Kesehatan, TNI,POLRI, Satpol PP dan Petugas Dinas Perhubungan.

 

"Ini salah satu upaya dan langkah kita antisipasi penyebaran Covid-19 di wilayah Rohil. Jadi orang masuk kita cek suhu tubuhnya dan sejauh ini rata-rata dalan keadaan normal dan sehat," kata Bupati.

 

 

Bupati juga meminta kesadaran masyarakat untuk ikut memeriksa Suhh badna dan mencuci tangan memakia Hand Sanitaizer serta memakai Masker. Pencegahan yang efektif menurut bupati memang dimulai dari diri sendiri.

 

Tak hanya itu, Bupati juga menyempatkan diri singgah di Tanaman tabebuya di jalan pintas Batu Enam menunu Pelabuhan Baru. Tanaman khas Jepang ini sudah tumbuh subur dan menguning. "Kita tanam di Jalan Pinggir Sungai yang nantinya harapan kita akan terlihat asri dan cantik dan tentunya menjado objek wisata di Rohil." Kata Bupati. Dgt

 

 

 

 

 

Berita Terkait

Upacara HUT ke 70 RI Tingkat Kabupaten Rohil

Bupati Rohil Tinjau Pemotongan Hewan Kurban di Mesjid Al Khairiah

Bupati Siak Sambut Ekspedisi Kapsul Waktu di Kandis

Jelang Pilkada Siak, Dukungan untuk Syamsuar-Alfedri Semakin Besar

HUT Kabupaten Kampar Ke 74, Ketua DPRD Faisal Berharap Sinergitas Seluruh Elemen Masyarakat

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

HUT ke-30 SMAN 11 Pekanbaru Momentum Tingkatkan Prestasi Akademik dan Olahraga

2

Agus Rama Bacakan Puisi “Efisiensi yang Membutakan” Pada Lomba Puisi JMSI Riau

3

Kasus DBD Alami Peningkatan Di Puskesmas Bagansipiapi

4

SDN 020 Pangkalan Baru Seperti Kandang Ayam

5

Komisi II DPRD Kampar Terima Aspirasi FKDT: Guru MDTA Minta Kesejahteraan

6

Bobroknya Pelayanan RSUD Bangkinang, DPRD Kampar Akan Panggil Pihak Terkait

7

PMI Riau Gelar Musyawarah Kerja Tahun 2025, Beri Penghargaan kepada 20 Pendonor

8

Nelson Manalu Kembali Dipercaya Memimpin Partai Hanura Siak Periode 2025 - 2030

9

Pimpin DPD Hanura Riau 5 Tahun ke Depan, H Darnil Siapkan Strategi Khusus Besarkan Partai

10

Bandara Internasional SSK II Salurkan Bantuan Kacamata Baca untuk Siswa