MENU TUTUP

Grogi Kibarkan Bendera, Rangga Tak Menyangka Dapat Sepeda dari Jokowi

Sabtu, 17 Agustus 2019 | 20:59:49 WIB
Grogi Kibarkan Bendera, Rangga Tak Menyangka Dapat Sepeda dari Jokowi

Jakarta - Menjadi anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka di Istana memiliki tantangan tersendiri bagi Rangga Wirabrata Mahardika. Rangga sempat merasa gugup saat mengibarkan bendera pusaka.

"Karena tugas sebenarnya. Sudah 3 bulan latihan dan harus menunjukkan yang terbaik. Saya sudah mencoba melakukan yang terbaik," ujar Rangga kepada wartawan di Istana Negara, Jakarta Pusat, Sabtu (17/8/2019).

Gugupnya Rangga ternyata diperhatikan Presiden Joko Widodo. Ia sempat menonton momen pengibaran bendera pusaka di Istana tadi pagi. Jokowi memanggil Rangga untuk bertanya.

"Dipanggil karena terlihat gugup, grogi. Ditanya kenapa, saya jawab karena bawaan," kata Rangga yang berasal dari Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Jokowi yang sudah mendengar pengakuan Rangga, memberikan sepeda kepadanya. Rangga tidak menyangka mendapat sepeda dari Jokowi.

"Nggak nyangka. Tapi seneng dikasih sepeda sama Pak Jokowi," ungkapnya. (detik.com)

Berita Terkait

Istri Penulis 'Jokowi People Power' Protes Amien Rais, Ini Respons PAN

Loyalis Amien Rais: Sungguh Terlalu Parpol 02 'Merengek' Gabung Jokowi

Menag Sindir ASN yang Pakai Celana Cingkrang

Ditjen Dukcapil dan BSSN Eratkan Kerja Sama Pengujian Keamanan Perangkat Elektronik

Kasus Mobile 8, Hary Tanoe Diperiksa Penyidik Kejagung

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Miliki Potensi Besar, Mendagri Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai

2

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

3

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

4

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

5

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

6

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

7

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

8

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

9

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

10

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat