MENU TUTUP

Plt Bupati Rohil Jamiludin Resmikan SMA N 3 Bangko Pusako Jadi Sekolah Adiwiyata

Senin, 02 April 2018 | 20:38:47 WIB
Plt Bupati Rohil Jamiludin Resmikan SMA N 3 Bangko Pusako Jadi Sekolah Adiwiyata Plt Bupati Rohil, Jamiludin dalam prosesi pelantikan PMR SMA N 3 Bangko Pusako

BAGANSIAPIAPI - Pelaksana tugas (Plt) Bupati Rokan Hilir (Rohil) Drs H Jamiludin launching SMA Negeri 3 Bangko Pusako sebagai sekolah Adiwiyata berwawasan Lingkungan Sehat. Dalam kegiatan itu juga dilakukan pengukuhan pengurus Palang Merah Remaja (PMR),Senin (02/04/2018). 

Turut hadir, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadisdikbud) Rohil, H Wan Rusli Syarief, Sekretaris Dinas Kesehatan (Diskes) Rohl Ahmad, Ketua PPNI Kabupaten Rohil Afridah Amk,SKM,Mkes, Camat Bangko Pusako beserta Upika Kecamatan Bangko Pusako.

Dikesempatan itu, Jamiludin membacakan pengukuhan PMR SMAN 3 Bangko Pusako yang selanjutnya disertai secara  simbolis pemasangan kacu warna kuning di leher perwakilan pengurus PMR.  Juga dilaksanakan bhakti sosial sunat massal kepada anak dari 5 Desa se Kecamatan Bangko Pusako, dimana 10-20 anak per satu desa.

Bhakti sosial ini dilaksanakan kerjasama PMR SMAN 3 Bangko Pusako dengan Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) kecamatan Bangko Pusako. Tercatat anak yang mendaftar lebih dari 90 anak.(adv/zmi)

Berita Terkait

Pemkab Rohil Data Jumlah Honorer, Tak Lolos PPPK Jadi Tenaga Paruh Waktu

Bau Menyengat!! KADIN Rohil Tekankan Tes Labor Amdal PT BSS km 23 Balam Sempurna

Sekda Rohil Surya Arfan Irup Peringatan Hari Otda Ke-22

Bawaslu Kampar Terima Laporan dan Informasi Awal Dugaan Pelanggaran Pemilu Selama masa Kampanye

Larang Salat dan Puasa, MUI Rohil Awasi Pergerakan Gafatar

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Pertamina Janji Berbenah Diri Jadi Lebih baik, Melayani masyarakat

2

Polda Sumut Tangkap Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

3

Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Mendagri Optimistis Jadi Sentra Ekonomi Baru

4

Sat Reskrim Polres Rohil Tangkap Pelaku Penimbunan BBM di Sinaboi

5

Dua Pria Pengedar Sabu Di Pekaitan Dicokok Polsek Bangko

6

Sinergi, Polsek Mandau Bersama PT. SIS Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Penanaman Jagung

7

Selamat & Skses.!! Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Abdul Haris Sebagai Danlanal Kota Dumai

8

Ngeri..!! Seorang Anak di Rohil di Terkam Buaya, Begini Ceritanya...

9

Kapolres Dumai Bersama Ibu Bhayangkari Bagi bagi Takjil Ke Masyarakat

10

Kasat Reskrim Polres Dumai Bersama Disperindag Lakukan Bapokting Dipasar & Toko