MENU TUTUP

SuperNet Nusantara Santuni Panti Asuhan Aisyiyah Bagansiapiapi

Kamis, 05 Oktober 2017 | 16:52:47 WIB
SuperNet Nusantara Santuni Panti Asuhan Aisyiyah Bagansiapiapi Wabup dan pengusaha asal medan poto bersama anak panti

BAGANSIAPIAPI, WAWASANRIAU.COM - Panti asuhan putri Aisyiyah Bagansiapiapi dapat bantuan dari Pengusaha warga tinghoa asal kota Medan yang mengatasnamakan SuperNet Nusantara. Adapun bantuan yang diberikan berupa sembako dan sejumlah buku-buku bacaan.

Anggota DPRD prov Riau Mulyadi Siswaja juga tak mau kalah dari pasangan pengusaha medan yg bernama Erwin Halim dan Darwati kesuma dalam memberikan bantuan. Wakil Bupati Rokan Hilir (Rohil) Drs H. Jamiludin menghadiri acara penyerahan bantuan tersebut. Tampak sejumlah Anak-anak panti langsung melakukan penyambutan.

Sejumlah 35 anak yang bersandar dipanti naungan Muhammadiyah tersebut berterimaksih atas santuan yang diberikan. Pada kesempatan ini Wabup menyampaikan bahwa selain negara dalam hal ini pemerintah daerah juga bertanggung jawab atas anak -anak kurang mampu, fakir miskin sesuai amanah UUD RI.

"Selayaknya kita berterimakasih dan bersyukur atas perhatian dari kalangan non pemerintah yg telah mau berbagi. Selama ini kita mengenal pengusaha Baut dari jakarta yg dermawan, dan sekarang ditambah lagi pengusaha keturunan tionghoa dari Medan yg tergabung dlm wadah Supernet Nusantara
memberikan perhatiannya pada masyarakat Rojanhilir."kata Wabup Rohil, Jamiluddin.

Tambahnya dengan apa yang telah dilakukan saat ini berharap akan muncul tokoh tokoh lainnya utk melakukan hal baik serupa. Turut hadir pada kesempatan tersebut Anggota DPRD prov Riau Mulyadi Siswaja, para kepala OPD lingkungan pemerintah kabupaten Rokan hilir, Tokoh Agam dan masyarakat. (rilis/hms)

Berita Terkait

Disdukcapil Dumai Sudah Terbitkan 32 KTP untuk Penganut Kepercayaan

Bagi peserta yang terbukti positif mengkonsumsi narkoba, maka dinyatakan gugur secara otomatis.

31 Menit Dengan 3 Kali Minum, Wabup Jamiludin Bacakan LKPJ Bupati Rohil Tahun 2019

Program Jaksa Menyapa, Kejari Rohil Live Di RRI Pekanbaru

Wakil Bupati Rohil Lantik Pengurus LDI Kabupaten Rohil Periode 2022-2027

TULIS KOMENTAR
TERPOPULER +
1

Kep. Baganjawa Pesisir Gunakan Rp114 Juta DD Untuk Lingkungan Dan Rp97 Juta Untuk BLT

2

Didukung Ulama Besar, Pebriyan Winaldi Yakin 99% Diusung KIM

3

Bupati Rohil Hadiri Upacara Peringatan HUT Bhayangkara ke-78

4

HUT Bhayangkara Ke-78, Kapolres Rohil Dapat Kado Kue Dari Bupati dan Dandim 0321

5

BPJS Tenaga Kerja Rohil Serahkan Santunan Kepada Ahli Waris Pegawai Non ASN Yang Meninggal

6

PPK KAMPAR Laksanakan Pelantikan Terhadap PPDP/Pantarlih Terpilih

7

KPU Kampar Gelar Coffe Morning dengan Insan Pers, Ini Targetnya

8

Kadis LH Suwandi Turun Langsung Bersih Bersih Kota Bagansiapiapi

9

Tiga Program Pemanfaatan Dana Desa Parit Aman, Katahanan Pangan, Fisik dan BLT

10

Buntut dari Dugaan Penyerobotan Tanah Di Labusel, Saksi SY Melaporkan Anak SU terkait Pengrusakan